Keadaan Bali Saat Ini Setelah Turun ke PPKM Level 3

I Made Kerta Duana

I Made Kerta Duana, Ketua Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI) Cabang Provinsi Bali Source: IMK Duana

Awal pekan ini, Bali turun status dari PPKM Level 4 menjadi Level 3. Sesuai aturan yang berlaku, ada sejumlah pelonggaran yang diterapkan dari pengetatan kegiatan masyarakat, akibat meningkatnya kasus COVID-19 selama dua bulan terakhir


 

Sepertinya masih jauh bagi Bali untuk kembali bisa menerima kedatangan wisatawan.

Bahkan , kegiatan masyarakat di Bali sendiri masih belum sepenuhnya bisa dilakukan dengan bebas .

I Made Kerta Duana, pengajar di Fakultas Kedokteran Universitas Udaya Bali menjelaskan tentang pelonggaran yang diberlakukan, dan sikap hati-hati yang tetap harus diterapkan agar Bali tidak kembali mengalami kenaikan status, yang bisa mengakibatkan pengetatan kegiatan kembali diterapkan.

 

I Made Kerta Duana adalah juga Ketua Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI) Cabang Provinsi Bali. 

 


 

 

Dengarkan  setiap hari Senin, Rabu, Jumat dan Minggu jam 3 sore.

Ikuti kami di  dan jangan lewatkan  kami.


 

 


Share